Lalu lintas di depan Gedung DPR Jakarta masih ditutup akibat demo. Hanya akses jalan tol yang dibuka, sementara perbaikan separator busway sedang dilakukan.
Wakil Ketua Komisi IX Yahya Zaini menyoroti dampak pernyataan pejabat terhadap kesehatan mental masyarakat. Ia mendorong kehati-hatian dalam komunikasi publik.
Foto pria berjaket ojol viral setelah aksi pembakaran ruang kerja Wagub Jatim. Polda Jatim mendalami keterlibatan pelaku dan proses hukum yang berjalan.
Aksi demo di sekitar DPR berdampak pada lalu lintas. Imbas demo tersebut, akses tol dalam kota di gerbang Tol Kuningan I, Jakarta Selatan, ditutup sementara.
Polres Lahat bersama TNI-Polri amankan 14 orang yang diduga akan melakukan pelemparan bom molotov ke gedung DPRD. Patroli bertujuan mencegah gangguan Kamtibmas.
Gubnernur NTB Lalu Muhamad Iqbal membeberkan arahan Mendagri Tito Karnavian terkait meluasnya aksi demonstrasi yang diwarnai dengan pembakaran gedung DPRD.