Sebuah video viral menunjukkan dokter muda di Medan, Sumatera Utara mengamuk. Seorang juru parkir sekaligus saksi mengungkapkan awal mula peristiwa itu.
Entah setan apa yang sedang merasuki Gungun Sundari (40). Bujang lapuk itu nekat menghunuskan pedang saat mengamuk di rumah seorang siswi SMK berinisial R.
Ragam peristiwa terjadi di Jabar hari ini. Dari mulai misi Persib Bandung di dua laga terakhir Liga 1 hingga kisah cinta bujang lapuk yang berakhir ke penjara.