Sejumlah peristiwa mewarnai pemberitaan di Jawa Barat (Jabar) hari ini, Selasa (23/7/2024), seperti video viral jembatan miring di Sukabumi yang bikin was-was.
Ketua DPRD Rembang, Supadi, sudah sebulan ditahan otoritas Arab Saudi. Begini respons KPU Rembang soal pelantikan Supadi sebagai anggota DPRD Rembang 2024-2029.