Kisah Abu Sufyan bin Harb masuk Islam diawali dengan kekagumannya pada keteguhan hati umat Islam terhadap agama dan rasulnya. Lalu ia memutuskan jadi muslim.
Di bulan Desember umat muslim akan melewati lima khutbah dalam salat Jumat. Berikut 15 contoh khutbah yang bisa jadi referensi untuk salat Jumat di bulan ini.
Ada banyak kisah teladan Ummu Sulaim yang bisa dipelajari. Salah satunya adalah kisahnya yang tak mau menikahi pemuda terkaya di Makkah sebelum ia masuk Islam.