Gus Ipul mengatakan finalisasi DTSEN akan dikoordinasikan dengan kementerian terkait. Saat DTSEN tuntas, profil penerima manfaat (PM) akan dipetakan lagi.
Dengan 120.767 pilar-pilar sosial Kemensos yang tersebar di seluruh Indonesia, PHTC pemerintahan Prabowo-Gibran diharapkan bisa tersosialisasikan dengan baik.