MPLS di SMAN 6 dan SMPN 17 Tangerang Selatan terganggu akibat aksi demo warga yang memblokir akses jalan. Warga protes karena anak-anak mereka tidak diterima.
Arsip-arsip sejarah mencatat perjalanan Aminah Syukur, pahlawan yang memperjuangkan pendidikan perempuan di Kaltim. Namanya pun diabadikan menjadi nama jalan.
Aipda Agung Ginanjar, Kasium Polsek Pandeglang, menggagas program Taman Edukasi Lalu Lintas dan SKCK Delivery untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.
Planetarium Taman Ismail Marzuki di Jakarta kembali beroperasi setelah 13 tahun. Pelajar dapat akses gratis selama tiga bulan dengan teknologi terkini.