Gubernur Sumsel Herman Deru menetapkan UMK/UMSK 2026 untuk delapan daerah. Rincian upah sesuai kesepakatan dewan pengupahan masing-masing kabupaten/kota.
Dewan Pengupahan Sumsel merekomendasikan kenaikan UMP dan UMSP 2026 sebesar 7,10%. Kenaikan ini menunggu pengesahan Gubernur dan disepakati semua pihak.
Realisasi investasi Surabaya hingga September 2025 mencapai Rp31,3 triliun, masih kurang dari target Rp42,69 triliun. Klinik Investasi siap bantu pengusaha.
Realisasi investasi di Indramayu meningkat 185% pada Januari-September 2025, menyerap 2.209 tenaga kerja. Sektor industri dan jasa jadi favorit investor.
Kanwil DJP Bali mencatat penerimaan pajak hingga triwulan III 2025 mencapai Rp 11,64 triliun atau meningkat Rp 1,09 triliun dibandingkan periode yang sama 2024.
Kanwil DJP Bali mencatat penerimaan pajak Rp 10,27 triliun hingga Agustus 2025, tumbuh 9,97%. PPh jadi kontributor terbesar, didorong sektor pariwisata.