detikJatim
Inovasi Wakaf Reksa Dana Antar Mahasiswa Unair Raih Medali di Turki
Mahasiswa Universitas Airlangga raih 4 medali di IIFO 2025 Turki dengan inovasi wakaf berbasis reksa dana. Prestasi ini tingkatkan literasi keuangan syariah.
Minggu, 27 Jul 2025 21:00 WIB