detikNews
44 Rumah Rusak Diterjang Angin Puting Beliung di Cinere Depok
Hujan deras dan angin puting beliung melanda wilayah Cinere, Depok, Jawa Barat siang tadi. Sebanyak 44 rumah dan bangunan rusak imbas puting beliung tersebut.
1 jam yang lalu