Mouthwash penting untuk kesehatan mulut, membersihkan area yang tidak terjangkau sikat gigi. Gunakan setiap hari setelah menyikat dengan cara yang benar.
Masih bau mulut padahal rajin sikat gigi? Guru Besar Ilmu Periodonsia Fakultas Kedokteran Gigi Unpad, Prof. Dr. Amaliya, drg., M.Sc., Ph.D. jelaskan alasannya!