Harga beras di Kabupaten Karangasem kembali naik. Untuk itu, masyarakat disarankan mencari alternatif sumber karbohidrat lain agar tidak bergantung pada beras.
KAI memodifikasi 12 gerbong kelas ekonomi, dan ditargetkan sekitar 100 unit kereta ekonomi rampung dimodifikasi 2026. Harga tiketnya diprediksi naik Rp 30 ribu.