Singapura bikin terobosan klinik kesehatan. Kini, di sana tersedia mesin penjual otomatis (vending machine) yang menawarkan layanan konsultasi medis 24 jam.
Ian Applegate, pria California, mengalami stroke setelah bersin keras. Kini ia dirawat intensif dan berjuang untuk sembuh dengan dukungan keluarga dan donasi.
Kecelakaan KA Komuter Jenggala dengan trailer muat kayu gelondongan di Gresik menyebabkan asisten masinis meninggal. Masinisnya masih dirawat di ruang ICU.