detikBali
Pria Karangasem Tewas di Kos Denpasar Sempat Cekcok dengan Istri
Pria asal Karangasem, Bali, I Nyoman Widhiasa, ditemukan tewas di kosnya, Jalan Pulau Galang, Denpasar, ternyata sempat cekcok dengan istrinya.
Senin, 29 Jul 2024 18:08 WIB