detikTravel
Saat Karya Seni Anak Disabilitas dan Perempuan Dipamerkan di Serang
Karya seni anak disabilitas dan para perempuan dipamerkan di Kota Serang, Banten. Pameran ini diharap bisa menciptakan ruang kebudayaan yang lebih inklusif.
Rabu, 11 Des 2024 15:10 WIB