detikSumut
Kisruh Sekda Ajak Rapat Camat-Kades di Kuansing saat Libur, Ini Kata Polisi
Cekcok terjadi antara massa dan Pj Sekda Kuansing, Fahdiansyah, terkait rapat di hari libur. Massa curiga rapat untuk pemenangan calon Pilkada 2024.
Senin, 25 Nov 2024 14:59 WIB