Kejagung mengatakan enam mantan pejabat PT Antam yang telah menjadi tersangka diduga mencetak emas berlogo Antam secara ilegal. PT Antam pun buka suara.
Dua pelaku pencurian dana nasabah bank modus ganjal ATM berhasil diamankan warga dan polisi. Polisi berjibaku mengejar pelaku dari Tasikmalaya hingga ke Ciamis.
MUI Jabar angkat bicara terkait fenomena kawin kontrak di Kabupaten Cianjur. Kawin kontrak dinilai tidak sesuai dengan esensi pernikahan yang dianjurkan agama.
Jenderal TNI (Purn) Gatot Nurmantyo mengunggah tangkapan layar hoax mengenai rencana aksi demonstrasi di depan Mahkamah Konstitusi (MK) pada 19-22 April 2024.