Aksi pembobolan rumah berujung penyiksaan kepada gadis dan ibunya ini berlangsung di Garut. Polisi menangkap tiga pria durjana yang terlibat kasus tersebut.
Proyek jalan Tol Jogja-Solo menyisakan haru di Boyolali. Setelah berpuluh tahun hidup bersama, warga satu dusun di Guwokajen akhirnya menggelar perpisahan.
Trio hijabers asal Garut yang mengguncang lewat musik cadasnya, Voice of Baceprot (VoB) pernah merasakan getirnya bully-an sebelum kini tenar di mancanegara.