detikNews
JakPro Sebut JPO di JIS-Ancol Bisa Digunakan Saat Pildun U-17
PT JakPro memastikan JPO JIS-Ancol telah rampung dibangun. JakPro mengatakan JPO tersebut bisa digunakan selama perhelatan Piala Dunia (Pildun) U-17 mendatang.
Kamis, 09 Nov 2023 14:54 WIB