Michael dan Lynley Le Grand divonis 7 bulan penjara karena menyediakan layanan pijat sensual di Pink Palace Spa Bali. Empat karyawan juga dihukum serupa.
Bali dilanda banjir usai diguyur hujan ekstrem lebih dari 24 jam tanpa henti. Peristiwa ini disebut sebagai banjir terparah dalam satu dekade terakhir.
Nike Nurul Hikmah, terdakwa TPPO, divonis 1 tahun 4 bulan penjara karena memberangkatkan 5 perempuan ilegal ke Dubai. Vonis lebih ringan dari tuntutan JPU.