Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, mengatakan kunci utama membangkitkan perekonomian nasional adalah kembali kepada sistem ekonomi Pancasila.
Universitas Pembangunan Nasional 'Veteran' Jakarta membubarkan organisasi mahasiswa pecinta alam (mapala) Girigahana. Pihak UPNVJ mengungkap sejumlah alasan.
Format penulisan ijazah S1 Presiden Jokowi ramai disorot karena dinilai berbeda dengan lulusan UGM lainnya. Rektor UGM Ova Emilia memberikan penjelasan.
Jokowi bertemu dengan teman-temannya semasa kuliah di Fakultas Kehutanan UGM, hari ini. Teman-teman kuliah Jokowi itupun angkat bicara soal isu ijazah Jokowi.