Polda NTT periksa lima orang dari Ormas Garuda pada Sabtu (2/12/2023). Pemeriksaan itu terkait pemukulan mahasiswa Papua saat berunjuk rasa di Kota Kupang.
Polda Sumbar menurunkan sejumlah personel untuk mencari pendaki yang terjebak ketika Gunung Marapi erupsi. Mereka nantinya bergabung dengan tim relawan lain.
Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Jateng telah menahan 8 orang debt collector dalam kasus penarikan kendaraan nasabah dengan cara meresahkan di Semarang.
Tragedi korban 40.000 jiwa menjadi sejarah kelam bagi masyarakat Sulsel. Di balik peritiwa tersebut, muncul kontroversi terkait jumlah korban sebenarnya.
Terdakwa kasus mutilasi pria bertato naga di Sukoharjo, Suyono, dituntut hukuman penjara seumur hidup. Ini hal yang memberatkan dan meringankan tuntutan.