detikBali
Santriwati di Lombok Barat Diduga Dianiaya Temannya Pakai Balok Kayu
Seorang santriwati dari Ponpes Al-Aziziyah, Lombok Barat, NTB, berinsial NI diduga dianiaya oleh sesama santriwati. Akibatnya, dia dirawat di rumah sakit.
Senin, 24 Jun 2024 13:28 WIB