Otoritas Iran kembali menghukum mati tiga orang yang didakwa membunuh tiga anggota pasukan keamanan selama aksi protes yang dipicu oleh kematian Mahsa Amini.
Debt collector yang membentak dan memaki polisi saat menarik paksa mobil selebgram Clara Shinta ditangkap oleh Tim Subdit Resmob Ditreskrimum Polda Metro Jaya.
Kapolda Maluku Irjen Lotharia Latif menerima keluhan warga soal copet dan pemalakan di Pasar Mardika, Kota Ambon. Lotharia meminta para pelaku ditangkap.