detikNews
Tabrakan 2 Kereta Tewaskan 43 Orang, Menteri Transportasi Yunani Mundur
Menteri Transportasi Yunani Kostas Karamanlis mengajukan pengunduran dirinya setelah tabrakan maut antara dua kereta api merenggut sedikitnya 43 nyawa.
Kamis, 02 Mar 2023 10:38 WIB







































