Iran melancarkan serangan rudal dan drone ke Israel. Bandara internasional Imam Khomeini sempat ditutup saat serangan terjadi. Namun, kini telah dibuka kembali.
Yordania, Irak, dan Lebanon sempat menutup wilayah udaranya karena serangan drone hingga rudal Iran ke Israel. Kini, wilayah udara tersebut dibuka lagi.
Berlibur ke Pangandaran tak hanya menikmati suasana pantai. Ada objek wisata asyik bagi kalian yang mencari ketenangan. Destinasi itu bernama Situ Cisamping.