Kantor Meteorologi Inggris mengeluarkan peringatan angin kencang menjelang Natal. Warga diminta waspada terhadap gangguan perjalanan dan cuaca ekstrem.
Kapolda NTT, Irjen Daniel Silitonga, menegaskan kasus AKBP Fajar Widyadharma masih dalam penyelidikan. Penanganan dilakukan hati-hati untuk melindungi korban.
Kualifikasi Piala Dunia 2026 berlanjut mulai pekan ini. Dari Asia, baru Jepang dan Iran yang sudah mengunci tiket lolos ke babak utama. Siapa tim berikutnya?