Jalan Cipari-Cisantana menjadi jalur baru yang bisa dilalui masyarakat. Istimewanya, jalan sepanjang 2,2 kilometer ini punya latar pemandangan Gunung Ciremai.
Kue basah 8 jam merupakan salah satu kue basah khas Palembang yang rasanya legit dan manis. Biasanya kue ini disajikan hari besar keagamaan seperti lebaran.
Bupati Kuningan Acep Purnama meresmikan beroperasinya jalan baru Cipari-Cisantana di hari terakhir masa tugasnya sebagai Bupati Kuningan, Minggu (3/12) pagi.