detikNews
2 Pegawai BPK Pelaku Pemerasan Kena OTT di Bekasi, Uang Rp 350 Juta Disita
Kejaksaan melakukan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap 2 orang penyelenggara negara. 2 orang itu merupakan pegawai di Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) RI.
Kamis, 31 Mar 2022 01:01 WIB







































