Muslim Fashion Festival atau MUFFEST+ 2022 akan digelar pada 21-23 April 2022 mendatang. Kali ini, festival fesyen tersebut menggandeng Kemendikbudristek.
Kamu bisa rasakan sajian tradisional dengan mengunjungi Quba Ramadan Pop Up Resto di The Aria Ballroom & Terrace di Komplek The Tribrata Darmawangsa Jakarta.