Maling handphone dan motor di Mamuju Tengah, Sulbar, I (22) hanya pakai celana dalam saat beraksi. I melakukan hal itu agar aksi pencuriannya berjalan lancar.
Garis polisi dipasang di Masjid Al-Mahfudz, Dusun Krandan, Kebonrejo, Salaman, Magelang untuk olah TKP. Namun jemaah tetap bisa memasuki masjid tersebut.
Polisi mengungkapkan kekejaman majikan di apartemen di Jaksel terhadap ART-nya. Tak hanya diikat ke kandang anjing, korban juga dihukum tidur berdiri 24 jam.