Mulai Mei 2024, turis asing yang hendak mengunjungi daya tarik wisata (DTW) di Bali diwajibkan menunjukkan voucher bukti telah membayar retribusi Rp 150 ribu.
Bagi yang membutuhkan contoh pidato Hari Lahir Pancasila 2024, ini contohnya yang singkat dan penuh semangat juga dapat digunakan sebagai acuan atau referensi.
Perekonomian Provinsi Kepulauan Babel terancam anjlok, salah satu indikasi utama dapat dilihat dari merosotnya nilai ekspor Januari 2024 hingga 82,55%.