Aplikasi ini adalah bagian dari deklarasi penumpang internasional, mulai dari imigrasi, bea dan cukai, kesehatan, hingga karantina ke satu formulir digital.
KPK mencegah eks Menag Yaqut dan dua orang lainnya bepergian ke luar negeri terkait dugaan korupsi kuota haji 2024 dengan kerugian negara Rp 1 triliun.
Polda Riau menegaskan bahwa keterlibatan Bripka A dalam kasus sabu 1 kg adalah tindakan pribadi. Polda berkomitmen memberantas narkoba tanpa toleransi.
Kantor DPRD Kabupaten Blitar di Jalan Kota Baru, Kanigoro, dibakar massa, Minggu (31/8). Mereka juga menjarah barang-barang berharga dari dalam gedung.
Presiden Prabowo memerintahkan Jaksa Agung dan Polri memberantas peredaran beras oplosan. Sebab, praktik itu merugikan negara ratusan triliun per tahun.
Ada pola khusus berlaku di Stasiun Lempuyangan hari ini 1 September 2025. Sebanyak 44 kereta api berhenti luar biasa di Stasiun Lempuyangan. Cek daftarnya!