Kecelakaan tragis di Gresik merenggut nyawa Nduk Sairoh setelah sepeda motor yang ditumpanginya jatuh dan terlindas truk. Proses evakuasi berlangsung rumit.
Warga Desa Loano, Kecamatan Loano, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah, menggelar tradisi Garebek Lowano. Tradisi bersih desa ini digelar setiap tiga tahun sekali.
Seorang kakek bernama Darman ditemukan tewas terikat di rumahnya setelah dirampok. Pelaku Supriadi dituntut 10 tahun penjara, sementara Andika belum disidang.
Muhamad Rizki Alfarido, 9 tahun, diserang dua anjing liar di Lombok Timur. Korban dirawat di RSUD Selong. Warga diminta waspada terhadap serangan serupa.