Jenazah korban mutilasi di Ngawi teridentifikasi sebagai Uswatun Khasanah. Polisi fokus mencari pelaku dan memastikan lokasi pembunuhan bukan di Ngawi.
BMKG mencatat terdapat 13 gempa susulan hingga pagi ini akibat gempa yang terupdate menjadi M 4,7 di wilayah Kabupaten Karawang dan sekitarnya kemarin malam.
Siswa SD berinisial K (8) di Indragiri Hulu (Inhu), Riau meninggal dunia diduga akibat dianiaya senior. Berikut sejumlah fakta terkini terkait kasus tersebut.