Bandar narkotika jenis sabu inisial IS dibekuk saat nyabu bersama sang istri dan dua orang sepupunya. IS disebut sebagai bandar kelas kakap di Mataram.
Puluhan ulama dari golongan Tuan Guru, Habib, Syekh, dan cendekiawan muslim yang tergabung dalam Ijtima Ulama NTB mendukung Ganjar Pranowo menjadi Presiden 2024
Ketua DPD RI LaNyalla Mahmud Mattalitti meminta BK menjatuhkan sanksi pemberhentian sebagai anggota DPD RI kepada senator asal Gorontalo, Fadel Muhammad.