Presiden terpiih Prabowo Subianto telah memanggil para calon menteri Kabinet periode 2024-2029. Sinyal kuat calon menteri ekonomi dalam kabinet semakin nampak.
Peringatan dilakukan dengan berkumpul di Akpol, Semarang, Jawa Tengah (Jateng) serta menyambangi mantan pengasuh, pelatih, dosen hingga para staf Akpol.