Cukup banyak artis yang mencoba peruntungan menjadi caleg di Pemilu 2024. Namun, banyak pula yang sudah ancang-ancang untuk ikhlas tak duduk di Senayan.
Mahkamah Agung mengabulkan permohonan Peninjauan Kembali (PK) oleh Pemohon PK Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) terhadap Termohon PK PT SARI.
Moeldoko memberikan penjelasan terkait mekanisme jika Presiden Jokowi cuti kampanye. Ketika presiden cuti maka yang akan menggantikan adalah Wapres Ma'ruf Amin.