Warga di Maros dibuat geger dengan penemuan mayat bayi setengah terkubur di perkebunan jagung. Polisi sudah mengevakuasi dan menyelidiki penemuan tersebut.
Bayi terbungkus plastik ditemukan warga di Dusun Sirongge, Kembaran Kulon, Purbalingga. Saksi mengaku awalnya mendengar suara tangisan dari belakang rumah.
Wanita inisial DK yang membuang bayi disertai surat di Cepu Kidul, Blora, sudah diamankan. Polisi menyebut bayi itu hasil hubungan gelap. Berikut kisahnya.
Pembuang bayi yang disertai surat di Cepu Kidul, Blora, sudah diamankan polisi. Wanita itu sempat opname di puskesmas wilayah Mayong, Jepara. Berikut kisahnya.