Kepala MTs Al-Raudhatul Islamiyah, Rohana, terharu menerima bantuan dari Bupati Sujiwo untuk melunasi tunggakan murid. Ia meminta maaf atas insiden perundungan.
Kebun binatang sederhana di China viral berkat dedikasi Direktur Feng Yuanyong. Meski merugi, ia prioritaskan kesejahteraan hewan dan edukasi pengunjung.
Pemprovsu tak ingin program unggulan bersekolah gratis hanya gratiskan SPP. Program ini juga akan dapat dukungan internet gratis, pelatihan tenaga pendidik.
Sebanyak 14 siswa SMPN 2 Karimun, Kepulauan Riau (Kepri), diduga keracunan makanan program MBG. Para siswa mengalami gejala sakit perut, mual, dan pusing