Kementerian PUPR segera menuntaskan pembangunan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Terpadu Napan di kawasan perbatasan Indonesia-Timor Leste di Provinsi NTT.
Hujan deras menerjang Kabupaten Sidoarjo. Hujan menerjang hampir seluruh wilayah di Sidoarjo. Usai hujan deras, beberapa jalanan di Sidoarjo terendam banjir.