Kejaksaan Agung menetapkan mantan pejabat bank bjb, DS, sebagai tersangka korupsi kredit ke Sritex. Bank bjb berkomitmen kooperatif dalam proses hukum.
KPK akan memanggil Lisa Mariana untuk diperiksa terkait kasus korupsi pengadaan iklan di Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten (BJB) Jumat pekan ini.
Eks Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil punya motor gede Royal Enfield Classic 500 Battle Green. Namun motor itu disita Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).