Populer di Indonesia, kimchi jadi ikon hubungan bilateral diplomatik antara Indonesia-Korea yang ke-50 tahun. Kimchi pun hadir dalam acara istimewa ini.
Resto otentik yang menawarkan kuliner dan suasana khas Negeri Sakura kini hadir di Surabaya. Namanya Kokoro Kubari yang berlokasi di Pasar Tunjungan Surabaya.
Jika bosan minum kopi yang itu-itu saja, pencinta kopi wajib mencoba racikan kopi unik di Indonesia. Berasal dari berbagai daerah, inilah kopi unik tersebut.
Empal Gentong merupakan salah satu sajian kuliner yang terkenal dari Cirebon. Salah satunya cita rasa khas empat gentong bisa dinikmati di rumah makan H Irwan.