Sejumlah massa Gerakan Mahasiswa Surabaya menggelar unjuk rasa menolak politik dinasti di Taman Apsari. Mereka berorasi, baca puisi, hingga aksi teaterikal.
Bobby Nasution merespons soal pemanggilan Ketua RKBN Muhammad Asril oleh Bawaslu Sumut. Pemanggilan itu terkai spanduk yang tampilkan wajah Bobby di logo RKBN.
Ketua DPD Golkar Jatim Sarmuji merespons wacana Paslon 01 dan 03 gabung koalisi di putaran kedua. Dia sarankan kedua paslon gabung Prabowo-Gibran sekarang juga.
Ketua Golkar Jatim M Sarmuji menyambut dan berterima kasih atas dukungan puluhan pedagang bakso di Surabaya untuk Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.