detikSulsel
Heboh Remaja Bulukumba Dipaksa Polisi Ngaku Jadi Kurir Narkoba, Propam Usut
Seorang remaja berinisial IK (16) di Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan (Sulsel) diduga dianiaya dan dipaksa polisi untuk mengaku sebagai kurir narkoba.
Sabtu, 11 Mei 2024 18:00 WIB







































