Peringatan HUT RI ke-80 juga dilakukan oleh para santri. Dengan memakai baju koko dan sarung, mereka berpawai membawa bendera Merah Putih keliling kota Kendal.
Warga di Desa Krasak, Jatibarang, Indramayu berduyun-duyun turun ke jalan mengikuti tradisi halalbihalal. Puluhan kreasi ogoh-ogoh ditampilkan dalam acara ini.