detikSulsel
PSM Makassar Resmikan Akbar Tanjung untuk Perkuat Lini Tengah
PSM Makassar meresmikan pemain baru lagi. Dia adalah Akbar Tanjung yang sebelumnya bermain di Badak Lampung FC.
Selasa, 31 Mei 2022 15:45 WIB