Enam jasad korban kecelakaan beruntun di Gerbang Tol (GT) Ciawi 2 masih diidentifikasi di RSUD Ciawi. Warga yang kehilangan keluarga dapat lapor ke sini.
Petugas Damkar Lamongan berhasil mengevakuasi balita 2,5 tahun yang jarinya terjepit tutup botol. Proses evakuasi dramatis berlangsung aman tanpa luka.
Upaya evakuasi korban runtuhnya musala Ponpes Al Khoziny di Sidoarjo terus dilakukan. DLHK menciptakan cairan penetral bau organik untuk bantu proses evakuasi.
Presiden Prancis Macron tampak mesra gandeng sang istri saat tiba di Yogyakarta International Airport (YIA) untuk melakukan kunjungan ke Magelang, Jawa Tengah.
Aiptu Heru, Babinkamtibmas Polres Bogor, mediasi konflik keluarga rumit terkait pernikahan siri dan sertifikat tanah. Upaya damai di tengah keributan warga.
Warga Makassar meriahkan HUT Kemerdekaan ke-80 RI dengan lomba trenggiling dan berbagai perlombaan seru. Kegiatan ini mempererat kebersamaan dan sportivitas.