Wilayah hukum Polres Blitar Kota masuk daerah rawan pemilu. Polda Jatim telah mempertebal personel pengamanan yang mulai dikerahkan amankan TPS mulai hari in.
KPU Maros perpanjang pendaftaran calon bupati untuk Pilkada 2024 setelah hanya ada satu pasangan calon, Chaidir Syam-Suhartina. Pendaftaran baru 2-4 September.
Sebelum berangkat ke TPS, ada baiknya pemilih untuk mengetahui tata cara mencoblos dengan baik dan benar. Berikut tata cara mencoblos pada pemilu 2024.