Warga AS berinisial JRG diusir alias dideportasi dari Bali lantaran membuka kelas seks privat di sebuah vila di kawasan Seminyak, Kecamatan Kuta, Badung.
Shunsaku Tamiya, salah satu pendiri merek mainan legendaris Tamiya, meninggal dunia di usia 90 tahun. Perusahaan mengumumkan prosesi pemakaman tertutup.
Natal identik dengan tradisi tukar kado, berakar dari festival Romawi Saturnalia. Temukan sejarah dan makna di balik kebiasaan memberi hadiah saat Natal.
Setelah menonton Zootopia 2, Qi Weihao (21) langsung COD membeli ular pit viper berbisa. Tren ini meningkat di China, meski ada risiko keselamatan yang serius.
BPA (Bisfenol A) seringkali dipandang sebelah mata oleh banyak orang. Padahal, paparan dalam jumlah yang mengkhawatirkan dapat memengaruhi kesehatan jantung.