detikNews
Reyvano Korban Tragedi Kanjuruhan Meninggal karena Cedera Kepala
Reyvano Dwi Afriansyah (17), warga Kebonsari, Malang, menjadi korban ke-134 Tragedi Kanjuruhan. Sebelum meninggal, Reyvano mengalami sejumlah cedera parah.
Jumat, 21 Okt 2022 11:59 WIB







































